SISTEM PELAKSANAAN PRINSIP – PRINSIP MOTIVASI KERJA PADA KANTOR SATUAN POLISI PAMONG PRAJA KOTA PAGAR ALAM

Authors

  • Zulaiha Zulaiha STIE Lembah Dempo
  • Mastriati Hini Hermala Dewi STIE Lembah Dempo
  • Herma Diana STIE Lembah Dempo

DOI:

https://doi.org/10.54342/itbis-e.v10i1.92

Keywords:

Prinsip – Prinsip Motivasi Kerja

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Bagaimana Sistem Pelaksanaan Prinsip – Prinsip Motivasi Kerja Pada Kantor Satuan Polisi Pamong Praja  Kota Pagar Alam. Metode analisis yang digunakan dalam menganalisis permasalahan yang ditemukan menggunakan metode analisis deskriftip kualitatif dengan menganalisis data yang terkumpul dari penelitian lapangan, wawancara, interview, kuesioner/ observasi dan lain–lain menggunakan pendekatan teoritis. Tehnik pengumpulan data yang dipergunakan dalam penelitian ini adalah dengan metode kepustakaan, penelitian lapangan, wawancara, interview, dan kuesioner/ observasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Sistem Pelaksanaan Prinsip – Prinsip Motivasi Kerja Pada Kantor Satuan Polisi Pamong Praja Kota Pagar Alam antara lain adalah : Gaji atau upah,  Memperhatikan rasa harga diri, Memenuhi kebutuhan rohani, Memenuhi  kebutuhan  berprestasi,  Menimbulkan  rasa aman dimasa depan,  Memperhatikan lingkungan tempat kerja, Memperhatikan kesempatan untuk maju, Menempatkan  pegawai pada tempat yang tepat, serta prinsip motivasi mengenai Menciptakan  persaingan yang sehat  yang diberikan oleh Kantor Satuan Polisi Pamong  Praja  Kota  Pagar  Alam  sudah  terlaksana dengan baik serta dapat meningkatkan  semangat  kerja  pegawai.

References

Adair, Jhon. 2007. Pemimpin yang berpusat Pada Tindakan. Binarupa Aksara: Jakarta.
Alex, S. Nitisemito. 2000. Manajemen Sumber Daya Manusia, Jakarta : Ghalian Pustaka
Amstrong, Michael. 2005. Manajemen Sumber Daya Manusia. Terjemahan PT.Elex Media Komputindo: Jakarta.
Buchari, Zainun. 2007. Manajemen dan Motivasi, Edisi Revisi, Cetakan ke 3. Balai Aksara: Jakarta.
Chatab, Nevizond. 2007. Diagnostic Management, Metode Teruji Meningkatkan Keunggulan Organisasi. Serambi Ilmu Semesta: Jakarta.
Frans, Farlen. 2011. Pengaruh Motivasi Kerja Dan Kemampuan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Studi pada karyawan PT. United Tractors, Tbk Samarinda.). (Skripsi). Yogyakarta : Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Universitas Pembangunan Nasional“Veteran” Yogyakarta. Diambil pada tanggal 8 Desember 2013 dari http://repository.upnyk.ac.id/1319/1/152090083
Hani, Handoko T. 2008. Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia. BPFE: Yogyakarta.
Hasibuan, Malayu Sp. 2006. Dasar-dasar, Pengertian, dan Masalah Dalam Manajemen. Bumi aksara, Edisi Revisi : Jakarta.
Heidjracman Ranupandojo dan Saud Husnan. 2000, Manajemen Personalia, Yogyakarta : BEFE UGM
Henry Simamora. 2001, Manajemen Personalia, Aplikasi Dalam Perusahaan. Jakarta : Djambatan.
Indra Bastian. 2001, Akuntansi Sektor Publik di Indonesia, Yogyakarta : BEFE.
Luther Gullick. 2003. Manajemen Sumber Daya Manusia Suatu Pendekatan Makro. Jakarta : Cetakan Ketiga Bumi Aksara.
Malayu P Hasibuan. 2000. Organisasi Dan Manajemen. Jakarta : Erlangga.
Malayu Sp. Hasibuan. 2000. Manajemen Sumber Daya Manusia, Jakarta : PT. Bumi Aksara.
Mangkunegara, Anwar Prabu. 2005. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan, Cetakan keenam. Remaja Rosda Karya: Bandung.
Nimran, Umar. 2005. Perilaku Organisasi. Citra Media: Surabaya.
Peraturan Daerah Nomor 12 Tahun 2000 Tentang Ketertiban Umum.
Peraturan Pemerintah No 53 tahun 2010 Tentang Disiplin Pegawai Negeri Sipil.
Randupandojo dan Suad Husnan. 2006. Perilaku Organisasi: Konsep Dasar dan Aplikasinya. Raja Grafindo Persada: Jakarta.
Regina, Aditya Reza. 2010. Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT Sinar Santosa Perkasa Banjarnegara. (Skripsi). Semarang : Fakultas Ekonomi Universitas Diponegoro Semarang. Diambil pada tanggal 8 Desember 2013 dari http://eprints.umdip.ac.id/24466/1/skripsi-REGINA_ADITYA_REZA.pdf
Reni, Marsinta. 2009. Pengaruh Motivasi Terhadap Kinerja Pegawai Pada Badan Penanaman Modal dan Pelayanan Perizinan Terpadu Kota Bandung. (Skripsi). Pasundan : Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Universitas Pasundan Bandung. Diambil pada tanggal 8 Desember 2013 dari http://digilib.unpas.ac.id/download.php?id=336
Ridwan. 2007. Manajemen Personalia, Jakarta : Ghalia Indonesia.
Robbin, P. Stephen. 2003. Perilaku Organisasi, Alih Bahasa, Tim Indeks. Gramedia: Jakarta.
Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Lembah Dempo Pagar Alam. 2013. Pedoman Penyusunan Skripsi dan Tugas Akhir. Pagaralam : STIE-AMIK Lembah Dempo
Thoha, Miftah. 2004. Perilaku Organisasi: Konsep Dasar dan Aplikasinya. Raja Grafindo Persada: Jakarta.

Downloads

Published

2020-02-24

How to Cite

Zulaiha, Z., Dewi, M. H. H., & Diana, H. (2020). SISTEM PELAKSANAAN PRINSIP – PRINSIP MOTIVASI KERJA PADA KANTOR SATUAN POLISI PAMONG PRAJA KOTA PAGAR ALAM. Ekonomia, 10(1), 66–82. https://doi.org/10.54342/itbis-e.v10i1.92

Issue

Section

Articles